Beranda News

Dikeluh Warga, Limbah Bak Gumpalan Salju Cemari Kali Paninggilan

Limbah Bak Gumpalan Salju Cemari Kali Paninggilan
Begini penampakan Limbah Bak Gumpalan Salju Yang Cemari Kali Paninggilan. Foto Pelitabanten.com (Ist)

KOTA , Pelitabanten.com mengeluhkan adanya yang muncul dari dasar air hingga menjadi busa tebal menggumpal bagai salju dipermukaan Kali Paninggilan . Pada Selasa (20//2019) Pagi.

Gumpalan busa limbah yang menyerupai salju tersebut diduga berasal dari domestik yang sudah kerap kali muncul pasca musim kemarau.

“Busa ini muncul di permukaan air sejak pagi hari. Setelah siang busa ini lebur hilang begitu saja terbawa arus,” ungkap Sukadi seorang penjaga pintu air saat di lokasi.

Kuat dugaan, limbah busa tersebut berasal dari adanya pembuangan limbah melalui pipa tanam industri yang dialirkan hingga ke dasar air Kali Paninggilan.

“Sudah satu bulan terlihat banyak busa di Kali, tapi gak tau dari mana asalnya itu limbah,” ucap Yadi seorang warga sekitar.

Baca Juga:  Bandar Narkoba Ditangkap di Pinang, 180 Gram Sabu Disita Polsek Batuceper

Warga pun berharap, Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang tanggap menyikapi adanya limbah yang dikhawatirkan akan berdampak negatif bagi kelestarian lingkungan dan penduduk yang tinggal di sekitar Kali tersebut.