Beranda News

Tegas! Besok Pasar Kutabumi Akan Dibongkar, Ratusan Aparat Diterjunkan

Tegas! Besok Pasar Kutabumi Akan Dibongkar, Ratusan Aparat Diterjunkan

,Pelitabanten.com Kutabumi Kabupaten akan dibongkar pada hari Kamis tanggal 18 April 2024.

Pembongkaran pasar ini sesuai surat perintah Pj. Tangerang yang beberapa lalu telah disampaikan kepada .

Akan Dibongkar Usai Lebaran, Pedagang Diminta Bergabung Ke TPPS Dirut Perumda Niaga Kerta Raharja, Finny mengatakan pembongkaran ini sesuai administrasi dan keputusan pengadilan.

“Kami berharap para pedagang yang saat ini masih bertahan bisa tergerak untuk pindah secara mandiri. Bergabung dengan pedagang lain yang ada di tempat penampungan sementara.” Kata Finny Widiyanti, Rabu (17 April 2024)

menegaskan revitalisasi pasar ini dilakukan semata-mata demi kebaikan pedagang dan masyarakat Pasar Kutabumi.

Lanjutnya terkait teknis pengamanan dan pembongkaran Pasar Kutabumi, Finny mengatakan pihaknya sudah melakukan dengan PLN untuk melakukan pemadaman listrik di area pasar dan pengamanan akan dilakukan sesuai standar umum dibantu oleh petugas Satpol PP, Polisi dan TNI.

“Pengamanan sesuai standar umum saja sesuai aturan. Diusahakan dilakukan dengan persuasif dan humanis.” Pungkasnya.