Beranda Sport & Bola

PS Barito Putra Kalahkan Dewa United FC 2-1 di Stadion Indomilk Tangerang

PS Barito Putra Kalahkan Dewa United FC 2-1 di Stadion Indomilk Tangerang
Kemelut di Gawang Dewa United. Selasa (14/3). Foto Pelitabanten.com

KABUPATEN , Pelitabanten.com – PS Barito Putra Kalahkan 2-1 dalam laga lanjutan di Stadion , pada Selasa (14/3/) sore.

Babak pertama dan Dewa United bermain imbang dengan hasil 1-1.

Di menit ke-14, PS Barito Putra yang bertandang ke Dewa united lebih dulu lewat gol Eksel Timothy Joseph Runtukahu.

Di menit ke 30, Dewa United membalas ketertinggalan lewat Aditya Putra Dewa, yang melakukan gol ke gawang yang dijaga Yoewanto Stya Beny.

Dibabak kedua kedua tim bermain saling serang, hingga di menit ke- 75 Gustavo Tocantis berhasil menjebol gawang yang dijaga Kiper Dewa United M Natshir.

Dengan tambahan tiga poin pada pertandingan ini, Barito Putera kini menempati posisi ke-16 dengan raihan 31 poin.

Sementara itu, Dewa United menempati peringkat ke-13 dengan raihan 33 angka.