Beranda Sport & Bola

PSM Makassar Tahan Imbang 1-1 Dewa United di Stadion Indomilk Arena

PSM Makassar Tahan Imbang 1-1 Dewa United di Stadion Indomilk Arena
Pelatih Dewa United, Jan Olde Riekerink saat Berikan Ulasan Pertandingan Pasca Ditahan PSM Makassar 1-1 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang. Foto Pelitabanten.com

, Pelitabanten.com tahan Imbang 1-1 saat bertandang ke stadion , Kelapa Dua, , . Minggu (12/11/) malam WIB.

Dewa United lebih dulu pada menit ke-9 melalui gol dicetak Majed Osman.

Lalu PSM Makassar mampu membalas kekalahan pada menit 29 lewat Victor Mansaray. skor  tetap bertahan 1-1 hingga babak pertama berakhir.

Memasuki babak kedua, tuan Dewa United tampil dominan dalam permainan bola-bola pendek. Namun tim berjulukan Tangsel Warrior itu masih kesulitan menciptakan gol ke gawang lawan. Sementara PSM Makassar lebih bermain bertahan dengan mengandalkan serangan balik.

Permainan kedua tim meningkat jelang menit-menit pertandingan terakhir. Namun hingga peluit panjang babak kedua dibunyikan skor tetap bertahan 1-1.

Hasil tersebut membuat Dewa United masih tertahan di peringkat ke-10 dengan perolehan poin 25. Sedangkan PSM Makassar tetap berada di posisi ke- 12 dengan kemasan poin 23.