Topik: Pandemi Covid-19
Pemerintah Bakal Berikan Penghargaan Pengendalian Covid-19
JAKARTA, Pelitabanten.com - Setelah berjuang mengendalikan pandemi Covid-19 selama hampir tiga tahun, pemerintah bakal memberikan penghargaan kepada pemerintah daerah (Pemda) dalam pengendalian pandemi Covid-19....
Mendagri Beberkan Strategi Pemerintah Tangani Pandemi Covid-19
JAKARTA, Pelitabanten.com – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian membeberkan strategi pemerintah dalam menangani pandemi Covid-19. Strategi tersebut yakni sinergi berbagai elemen dan...
Perkuat Sinergi, Pemkot Tangsel Gelar Pembinaan RT/RW
TANGERANG SELATAN, Pelitabanten.com – Pemerintah Kota Tangerang Selatan terus melakukan pembinaan bagi ketua RT/RW. Setelah Kelurahan Babakan, dan Bakti Jaya, Kali ini pembinaan dilakukan...
PPKM Kembali Diperpanjang, Semua Daerah Berstatus Level 1
JAKARTA, Pelitabanten.com – Pemerintah kembali memperpanjang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) guna menekan laju penularan Covid-19. Kebijakan itu tertuang dalam Instruksi Menteri Dalam Negeri...
Walk Out dari Rapat Paripurna DPR RI, Fraksi PKS Tolak Kenaikan Harga BBM dihadapan...
JAKARTA,Pelita.co --- Fraksi PKS DPR RI menyampaikan interupsi terkait dengan penolakan terhadap naiknya Harga BBM Bersubsidi dalam Rapat Paripurna DPR RI yang diselenggarakan di...
Pemkot Tangsel Gelar Salat Iduladha di Dua Titik Lokasi
TANGERANG SELATAN, Pelitabanten.com - Pemerintah Kota Tangerang Selatan menggelar salat Iduladha di dua titik lokasi. Lokasi pertama pelaksanaan salat Iduladha di Masjid Islamic Center...
Sekjen IPU: Kepemimpinan Puan Maharani di IPU Jadi Simbol Pemimpin Perempuan di Dunia
NASIONAL Pelitabanten.com - DPR RI menjadi tuan rumah pelaksanaan 144th Inter-Parliamentary Union (IPU) Assembly & Related Meetings yang diselenggarakan pada 20-24 Maret 2022 di...
IPU Diharapkan Bisa Wujudkan Parlemen Hijau Berbasis Kesetaraan Gender
NASIONAL.Pelitabanten.com - Forum of Women Parliamentarians menjadi agenda pertama rangkaian acara The 144 th Inter Parliamentary Union (IPU) Assembly atau Sidang Umum IPU ke-144...
Sidang Umum IPU Ke-144 Picu Semangat Pelaku Industri Pariwisata dan MICE di Bali Kembali...
NASIONAL, Pelitabanten.com – Persiapan penyelenggaraan The 144th Inter Parliamentary Union Assembly atau Sidang Umum Persatuan Antar Parlemen ke-144 yang akan diadakan di Bali International...
Puan Minta TNI-Polri Bantu Kawal Pemulihan Ekonomi dan Sosial dampak Pandemi Demi Kesejahteraan Rakyat
JAKARTA, Pelitabanten.com - Ketua DPR RI Puan Maharani mendorong upaya TNI-Polri membantu program Pemerintah mengawal Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) dan sosial akibat Pandemi Covid-19....
Waspadai Varian Omicron, Plt. Sekjen Kemendagri Minta Kepala Daerah Taati Larangan Perjalanan ke Luar...
JAKARTA. Pelitabanten.com - Pelaksana Tugas (Plt.) Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Suhajar Diantoro meminta kepala daerah menaati larangan bepergian ke luar negeri....
Jelang Perayaan Natal 2021, Waka Polresta Tangerang Gelar Baksos
TANGERANG, Pelitabanten.com – Menjelang perayaan hari Natal Tahun 2021 dan Tahun Baru 2022, Kapolsek Panongan Iptu Syamsul Bahri. STK, SIK mendampingi Wakapolresta Tangerang AKBP...
Polsek Panongan Bersama Nakes Gelar Vaksin Presisi Anak Usia 6 – 12 Tahun
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com —Polsek Panongan bersama tenaga kesehatan (nakes) relawan terus menebar semangat mengatasi pandemi Covid-19 melalui Gerai Vaksin Presisi yang berlangsung di Halaman...
Dampak Penggunaan Handphone Pada Masa Pandemi Covid-19 dalam Pendidikan
Pelitabanten.com - Penggunaan handphone di kalangan remaja dan anak-anak pada saat ini sangatlah meningkat, diantara penyebabnya yaitu sekolah-sekolah yang telah menggunakan sistem daring (sekolah...
6 Content Creator Bahasa Inggris yang digemari Pengguna Tiktok
Pelitabanten.com - Belajar tidak harus selalu melalui sekolah dan tempat bimbel, apalagi dengan berkembangnya teknologi yang sangat pesat membuat media pembelajaran menjadi lebih asyik...
Efektifkah Belajar Bahasa Inggris Melalui Youtube?
Pelitabanten.com - Sudah dua tahun pandemi COVID-19 melanda. Imbasnya, masyarakat harus beraktifitas dari rumah, seperti belajar, bekerja, dan bermain. Karena ruang gerak kita dibatasi,...
Respon Kebijakan Pendidikan di Inggris Selama Pandemi
Pelitabanten.com - Sejak terjadinya pandemi pada Februari 2020, sejumlah negara yang terpapar virus tersebut tentunya harus membuat kebijakan-kebijakan baru. Hal serupa dialami oleh negara...
Mendagri Jelaskan Istilah PPKM Level 3 Batal
JAKARTA, Pelitabanten.com - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian memberikan alasan mengapa penyebutan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 3 menjelang perayaan Natal...
Didampingi Kanit Reskrim dan Bhabinkamtibmas, Kapolsek Cek Kampung Tangguh Perum GMC Panongan
KABUPATEN TANGERANG. Pelitabanten.com - Dalam rangka upaya menghadapi perekonomian di tengah pandemik Covid-19, Perumahan GMC (Graha Mitra Citra) Desa Panongan tetap pertahankan status Kampung...
Dirjen Bina Adwil Terima Penghargaan dari Kabareskrim Polri
JAKARTA. Pelitabanten.com - Direktur Jenderal (Dirjen) Bina Administrasi Kewilayahan (Adwil) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Safrizal ZA menerima penghargaan dari Kepala Badan Reserse Kriminal (Kabareskim)...
Mendagri Minta Daerah Percepat Realisasi Belanja APBD Tahun 2021
JAKARTA. Pelitabanten.com - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian secara tegas meminta pemerintah daerah (Pemda) mempercepat realisasi belanja Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah...
Buka Muprov VI Kadin Banten, Wagub Andika : Kadin Bisa Jaga Iklim Investasi
SERANG. Pelitabanten.com - Wakil Gubernur Banten Andika Hazrumy mengajak para pengusaha yang tergabung dalam Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Banten untuk menjaga iklim investasi...
Kapolri Serahkan Bansos ke Pekerja Seni di Yogyakarta yang Terdampak Pandemi Covid-19
YOGYAKARTA, Pelitabanten.com - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan kunjungan kerja (kunker) ke Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Jumat (19/11/2021). Dalam kunjungan ini, Kapolri menyerahkan...
Digelar Setiap OPD Kota Tangerang, Ayo Ikuti Lomba Kreativitas Masyarakat Gratis!
KOTA TANGERANG, Pelitabanten.com - Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang mulai berbenah untuk dapat kembali bangkit dari Pandemi Covid-19 yang melanda dalam kurun waktu dua tahun...
Kemendagri Dorong Peningkatan Kapasitas Aparatur Badan Permusyawaratan Desa
JAKARTA, Pelitabanten.com - Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) melalui Direktorat Jenderal (Ditjen) Bina Pemerintahan Desa (Pemdes) berupaya mendorong peningkatan kapasitas sumber daya manusia (SDM) Badan...