Topik: PWI Kabupaten Tangerang
Lewat AI dan SEO, Wartawan Tangerang Siap Berjaya di Dunia Digital!
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tangerang sukses menggelar pelatihan Multimedia Reporting tahun 2024. Pelatihan yang berlangsung selama 5 sesi ini...
Dua Periode Pimpin PWI Kabupaten Tangerang, Sangki Wahyudin Siap Maju di PWI Banten
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com -- Pemilihan Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Banten tinggal menghitung hari. Tokoh pers dari Kabupaten Tangerang, Sangki Wahyudin, siap maju...
Percepat Layanan Air Bersih di Pantura, Pj Bupati Tangerang Apresiasi Perumdam TKR
KABUPATEN TANGERANG,Pelitabanten.com — Warga Kampung Garapan Baru, RT 03/06, Desa Tanjung Pasir, Kecamatan Teluknaga, sumringah karena sudah terlayani air minum perpipaan Perumdam Tirta Kerta...
PWI dan Perumdam TKR Salurkan Bantuan 105 Ribu Liter Air Bersih di Pakuhaji
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com - Sebanyak 105 ribu liter air bersih disalurkan untuk membantu masyarakat yang terdampak kekeringan di Desa Kohod, Kecamatan Pakuhaji, Rabu, (25/10/2023).
Penyaluran...
Sri Mulyo Terpilih Aklamasi Menjadi Ketua PWI Kabupaten Tangerang Periode 2022-2025
BOGOR, Pelitabanten.com - Sri Mulyo terpilih secara aklamasi menjadi ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tangerang periode 2022-2025 dalam konferensi cabang yang diselenggarakan di...
PWI Gelar Turnamen Bupati Tangerang Cup 2022
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com - Sebanyak 52 wartawan di Banten mengikuti turnamen Bupati Tangerang Cup 2022 yang digelar Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tangerang, dalam...
Peduli Sosial, PWI Bersama Pemkab Tangerang Salurkan Kursi Roda
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com -- Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tangerang bersama pemerintah daerah menggelar aksi peduli sosial. Giat kali ini dalam rangka menyalurkan bantuan...
Kunker Ke Mapolresta Tangerang, Kapolres Dihadiahi Buku Saku Wartawan
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com --Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tangerang periode 2019-2022 berkunjung ke Mapolresta Tangerang. Kunjungan ini dalam rangka meningkatkan sinergitas dan mempererat...
Hari Raya Idul Adha, PWI Kabupaten Tangerang Sembelih 1 Ekor Sapi dan Kambing
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com — Keluarga Besar Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tangerang merayakan Idul Adha 1443 H dengan menyembelih satu ekor sapi dan satu...
PWI Bareng Kejari Kabupaten Tangerang Gelar Halal Bihalal, Ibu Nova Elida Saragih Diberi Gelar...
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com - PWI Kabupaten Tangerang bareng Kejaksaan Negeri Kabupaten Tangerang gelar Kegitan Halal bihalal di kecamatan Tigaraksa, Kabupaten Tangerang, Rabu (8/6/2022).
Hadir dalam...
Bangun Sinergitas Penegakan Hukum, Kejari Teken MoU dengan PWI Kabupaten Tangerang
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com - Kejaksaan Negeri Kabupaten Tangerang melakukan penandatanganan nota kesepahaman dengan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tangerang dalam rangka membangun sinergitas penegakan...
PWI Kabupaten Tangerang Gelar Halal Bihalal, Sekda Rudi Maesyal dan Jajaran Polisi Pun Hadir
KABUPATEN BTANGERANG, Pelitabanten.com - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tangerang menggelar acara Halal Bihalal. Halal Bihalal tersebut digelar di Sekretariat PWI, Cikokol, Kota Tangerang,...
Bersama UMN PWI Kabupaten Tangerang Siap Gelar KLW
KABUPATEN TANGERANG. Pelitabanten.com - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tangerang bersama Universitas Multimedia Nusantara (UMN) siap melaksanakan Karya Latih Wartawan (KLW) dan diskusi publik,...
Semarak Ramadhan, PWI Bareng APDESI Kabupaten Tangerang Gelar Bhakti Sosial di Teluknaga
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com — Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) dan Asosiasi Pemerintahan Desa (APDESI) Kabupaten Tangerang menggelar acara bakti sosial (baksos) di Desa Kampung Melayu...
Kajari Kabupaten Tangerang Resmikan Perhimpunan Kelompok Jurnalis, Ini Tujuannya
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com - Kepala Kejaksaan Negeri Kabupaten Tangerang Nova Elida Saragih meresmikan Perhimpunan Kelompok Jurnalis Kejaksaan Negeri Kabupaten Tangerang (PKJKT) secara simbolis di...
Gandeng PWI, LAPMI HMI Tangerang Raya Gelar Pelatihan Jurnalistik
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com — Lembaga Pers Mahasiswa Islam (LAPMI) Himpunan Mahasiswa Indonesia (HMI) Tangerang Raya menggelar Pelatihan Jurnalistik selama tiga hari, 18-20 Maret 2022.
Pelatihan...
Kades Wanakerta Minta Maaf, Sangki: Kita Tunggu Hasil Keputusan PWI Banten
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com - Kepala Desa (Kades) Wanakerta, Tumpang Sugian meminta maaf atas voice note yang melecehkan profesi wartawan dan lembaga swadaya masyarakat (LSM)...
Viral! Kades Wanakerta Dianggap Lecehkan Profesi Wartawan, PWI Kabupaten Tangerang Minta Pemkab Beri Teguran...
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com -Ketua Persatuan Wartawan (PWI) Kabupaten Tangerang Sangki Wahyudin menyesalkan pernyataan Kades Wanakerta, Kecamatan Sindang Jaya, Kabupaten Tangerang Tumpang Sugian yang tersebar...
Apresiasi Kiprah PWI, KNPI Kabupaten Tangerang Beri Hadiah Tumpeng
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com — Pengurus DPD Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Tangerang turut merayakan Hari Pers Nasional (HPN) 2022 di Sekretariat Persatuan Wartawan...
Peringati HPN, Danrem 052/WKR Berbagi Paket Sembako ke Wartawan di Tangerang
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com — Komando Resor Militer 052/Wijayakrama merayakan Hari Pers Nasional (HPN) 2022 dengan berbagi bingkisan untuk wartawan, Rabu 9 Februari 2022.
Bingkisan berupa...
Prokes Melemah, Wartawan Tangerang Gelar Gebrak Masker
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com — Organisasi wartawan di Kabupaten Tangerang menggelar gebrak masker di kawasan Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang, Rabu 9 Februari 2022.
Kegiatan tersebut selain...
Sambut HPN 2022, Wartawan di Tangerang Napak Tilas
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com — Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tangerang bersama Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI), Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kabupaten Tangerang, dan...
Wartawan PWI Kabupaten Tangerang Disuntik Vaksinasi Booster di RSUD Balaraja
KABUPATEN TANGERANG, Pelitabanten.com - Hari ini, sejumlah wartawan yang tergabung dalam Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tangerang, mulai menerima suntikan vaksinasi ke tiga atau...
Wujud Sinergitas PWI Se-Banten Kunjungi Kejati Banten
SERANG, Pelitabanten.com - Dalam rangka mempererat tali silaturahmi, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Banten menyambangi kantor Kejaksaan Tinggi (Kejati) Provinsi Banten, dan disambut hangat...
Sebagai Mitra Kerja Terbaik, PWI Kabupaten Tangerang Dapat Penghargaan KCD Awards 2021
KABUPATEN TANGERANG,. Pelitabanten.com -- Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tangerang dianugerahi penghargaan KCD Awards 2021 untuk nominasi Mitra Kerja Terbaik oleh Kantor Cabang Dinas...