Topik: Wahidin Halim
Lantik 4 Pejabat, Gubernur Banten: Perkuat Upaya Wujudkan Seluruh Visi Misi
SERANG, Pelitabanten.com - Gubernur Banten Wahidin Halim melantik 4 pejabat eselon II untuk mengisi 4 jabatan strategis yang sebelumnya kosong di Pendopo Gubernur, KP3B,...
Gubernur Banten: Segera Bangun Fasilitas Umum Negeri Di Atas Awan
Pelitabanten.com - Gubernur Banten Wahidin Halim instruksikan jajarannya agar menyegarakan pembangunan fasilitas umum, parkir, area foto, dan berbagai fasilitas pengamanan di kawasan Negeri Di...
Gubernur Banten: Tahun 2020 Jalan Provinsi Banten Mantap
SERANG, Pelitabanten.com - Gubernur Banten Wahidin Halim (WH) menyatakan, progres pembangunan Provinsi Banten yang telah dilaksanakan diantaranya adalah pembangunan jalan kewenangan Provinsi Banten yang...
Penghormatan Terakhir, Gubernur Sholatkan Jenazah Tokoh Pejuang DOB Cilangkahan
SERANG, Pelitabanten.com - Gubernur Banten Wahidin Halim melayat sekaligus menyalatkan jenazah Ketua Dewan Pakar Badan Koordinasi Pembentukan Kabupaten Cilangkahan (Bakor PKC) Didi Supriyadie di...
Wahidin Halim: Berbelasungkawa Wafatnya Presiden RI ke-3 Prof. B.J. Habibie
RANGKASBITUNG, Pelitabanten.com - Gubernur Banten H. Wahidin Halim mengucapkan duka sedalam-dalamnya serta turut berbelasungkawa atas wafatnya Presiden RI ke-3 Prof. B.J. Habibie. “Innalilahi wainailaihi...
Beri Kuliah Umum Mahasiswa Unbaja, Gubernur Ungkap Pengusaha Pertama Asal Banten
SERANG, Pelitabanten.com - Gubernur Banten Wahidin Halim atau yang akrab disapa WH menerangkan bahwa Provinsi Banten memiliki potensi luar biasa yang mampu berdaya saing...
Sidak Gubernur Soal Penambahan Persentase PPDB dan Pekerjaan Jalan Provinsi Banten
KOTA TANGERANG, Pelitabanten.com -- Adanya perubahan kebijakan Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) tentang adanya penambahan prosentase untuk siswa berprestasi yang sebelumnya 5 persen menjadi...
Gubernur Banten Menjadi Khatib Shalat Iedul Fitri 1440 H
KOTA TANGERANG, Pelitabanten.com - Gemar bersedekah dengan menyisihkan hartanya baik dalan kondisi senang maupun sulit, adalah salah satu ciri tingginya kualitas taqwa kita yang...
Wahidin Halim Takziyah ke Rumah Duka Ani Yudhoyono di Cikeas
JAKARTA, Pelitabanten.com - Gubernur Banten Wahidin Halim melakukan takziyah ke rumah duka Ani Yudhoyono, di Cikeas, Bogor Jawa Barat, Minggu 02/6/2019. Sejak pkl 06.00...
Gubernur Banten Berikan Contoh Laporkan Gratifikasi ke KPK
SERANG, Pelitabanten.com - Gubernur Banten Wahidin Halim berikan contoh dan tauladan kepada aparatur sipil negara (ASN) Pemprov Banten dengan melaporkan gratifikasi yang diterima ke...
Penggiat Pendidikan Diskusi Dengan Gubernur Banten : Apresiasi Pembangunan Gubernur WH
SERANG, Pelitabanten.com - Gubernur Banten H. Wahidin Halim menyatakan jika Soal pendidikan adalah hal sudah tidak bisa ditawar-tawar lagi, karena bagi dirinya pembangunan pendidikan...
Banten Raih WTP Ketiga Kali, WH: Ini Berkah Ramadhan
SERANG, Pelitabanten.com - Gubernur Banten Wahidin Halim menyatakan bahwa opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) yang diberikan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI atas pemeriksaan Laporan...
Gubernur Banten Siap “Perangi” ASN Malas
SERANG, Pelitabanten.com - Gubernur Banten Wahidin Halim menyatakan siap memerangi sifat dan prilaku malas, tidak disiplin dan tidak taat aturan yang dilakukan aparatur sipil...
Wahidin Halim: SDM Berkualitas Dorong Pembangunan Banten Lebih Merata
SERANG, Pelitabanten.com - Gubernur Banten Wahidin Halim menyatakan bahwa dengan membangun sumber daya manusia yang berkualitas baik secara intelektual, spiritual dan emosional, maka pembangunan...
Gubernur Banten: Sejauh Ini Temuannya Tidak Ada Kerugian Negara
SERANG, Pelitabanten.com - Terkait adanya pemeriksaan dari BPK RI "Sejauh ini, temuannya tidak ada kerugian negara". Demikian diungkap Gubernur Banten Wahidin Halim kepada wartawan...
Gandeng KPK, Gubernur Banten Tertibkan Aset Tanah Untuk Tingkatkan PAD
SERANG, Pelitabanten.com - Gubernur Banten Wahidin Halim berkomitmen penuh dalam upaya penertiban aset-aset daerah atau barang milik daerah yang belum terkelola secara administratif. Hal...
Dukung Untirta Cetak Dokter Berkualitas, Gubernur Siap Gelontorkan Rp 100 Miliar
SERANG, Pelitabanten.com - Gubernur Banten Wahidin Halim mengungkapkan bahwa saat ini Banten mengalami kekurangan tenaga medis khususnya dokter hingga 500 orang. Kendati setiap tahun...
Wahidin Halim Mengadakan Buka Bersama Dengan KAHMI Wilayah Banten
SERANG, Pelitabanten.com - “Banten harus kita rubah. Banten harus lebih baik. Untuk mengembalikan kejayaan para sultan Banten terdahulu.” Demikian diungkap Gubernur Banten Wahidin Halim...
Pantau RSUD Banten, Wahidin Halim: Pelayanan Masyarakat Tidak Boleh Terhenti
SERANG, Pelitabanten.com - Gubernur Banten Wahidin Halim menginstruksikan para pegawai di sektor pelayanan publik seperti rumah sakit, sekolah dan lainnya agar tetap memberikan pelayanan...
Gubernur Banten Ingatkan CPNS Tidak Terbawa Lingkungan Negatif
PANDEGLANG, Pelitabanten.com - Gubernur Banten Wahidin Halim mengingatkan para calon pegawai negeri sipil (CPNS) di Provinsi Banten untuk senantiasa menjunjung nilai integritas dan tidak...
Selama Puasa, Gubernur Banten Majukan Jam Kerja ASN Pemprov
SERANG, Pelitabanten.com - Gubernur Banten Wahidin Halim mengusulkan kepada Penjabat Sekretaris Daerah (Pj Sekda) Pemprov Banten dan Badan Kepegawaian Daerah (BKD) agar jam kerja...
Gubernur Banten Terima Aspirasi Masyarakat Adat Baduy Dalam Seba
SERANG, Pelitabanten.com - “Assalamu’alaikum warrahmaullahi wabarakaatuh. Wilujeng sumping para olot, para jaro. Saya merasa senang sekali bertemu dengan bapak-bapak sekalian. Mudah mudahan masyarakat Baduy...
Peringati Hardiknas, WH Minta Perguruan Tinggi Cetak Lulusan Siap Pakai
SERANG, Pelitabanten.com - Memperingati Hardiknas (Hari Pendidikan Nasional) yang jatuh pada Kamis, 2 Mei 2019, Gubernur Banten Wahidin Halim meminta seluruh lembaga pendidikan khususnya...
Gubernur Banten: RPJMD Harus Antisipasi Perkembangan Kedepan
SERANG, Pelitabanten.com - Gubernur Banten Wahidin Halim menyatakan bahwa perencanaan pembangunan yang tertuang dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Provinsi Banten tahun 2017-20122...
Sidak Pasar Rau, Wahidin Halim: Harga Bahan Pangan Relatif Stabil
SERANG, Pelitabanten.com - Guna mengetahui kondisi ketersediaan dan fluktuasi harga bahan pangan dan di wilayah Provinsi Banten menjelang bulan suci Ramadhan, Gubernur Banten Wahidin...